
Pengertian Arus Listrik
Arus listrik adalah banyaknya muatan listrik yang mengalir dalam sebuah sirkuit/rangkaian listrik dalam suatu waktu. Lebih singkatnya adalah listrik yang mengalir, atau jika kita ibaratkan listrik dengan air. maka arus listrik adalah banyaknya air yang mengalir tiap satuan waktu (tekanan air). Jika arus air di hitung dengan satuan kubik, beda lagi dengan listrik. Arus listrik…